Gelandang Inter Milan sudah beberapa kali dikabarkan akan pindah ke Premier League, setelah beredar kabar yang menyebutkan ia tengah diminati Chelsea.
Menurut Daily Mail, The Blues tinggal sedikit lagi akan membeli pemain Kroasia dengan harga 25 juta poundsterling.
Menyusul kehadiran Joao Mario dari Sporting, Brozovic sepertinya tidak lama lagi akan pergi dari Italia dan ia diklaim tengah mempertimbangkan datang ke Premier League. Namun meski ada di urutan terdepan, TMW mengklaim bahwa , , dan juga tertarik pada sang bintang, begitu juga dengan .
Laporan yang sama mengatakan bahwa Inter tidak bersedia melepas Brozovic dengan harga kurang dari 30 juta poundsterling.
Brozovic sendiri masih terikat kontrak dengan Inter hingga 2019, usai didatangkan dari Dinamo Zagreb sebelumnya. [initial]
(twm/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joe Hart ke Torino, Sunderland Juga Ditolak Begovic
Liga Inggris 30 Agustus 2016, 23:31
-
Chelsea Akan Habiskan 70 Juta Sebelum Penutupan Transfer?
Liga Inggris 30 Agustus 2016, 22:59
-
Chelsea Masih Pertimbangkan Ricardo Rodriguez
Liga Inggris 30 Agustus 2016, 22:25
-
Di Chelsea, Mourinho Ingin Beli Pogba Seharga 72 Juta Pounds
Liga Inggris 30 Agustus 2016, 22:02
-
James Menuju Chelsea dan Isco ke Tottenham
Liga Inggris 30 Agustus 2016, 21:33
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR