Menurut laporan yang dilansir Kicker, pemain dari Swiss tersebut bisa didapatkan dengan harga 22 juta pounds. Jika Chelsea benar menginginkannya, maka mereka harus gerak cepat karena jendela transfer akan segera ditutup dalam beberapa jam ke depan.
Pelatih Chelsea Antonio Conte, meskipun selalu menang dalam tiga laga perdana di Premier League musim ini, masih ingin membenahi lini belakang timnya. Gary Cahill dan John Terry menjadi pilihan utama karena Kurt Zouma masih belum bugar setelah mengalami cedera.
Selain Rodriguez, Chelsea juga mengincar sejumlah pemain belakang termasuk bek AC Milan Alessio Romagnoli. Pemain belakang Fiorentina Marcos Alonso menjadi pemain terakhir yang dikaitkan dengan klub bermarkas di Stamford Bridge tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joe Hart ke Torino, Sunderland Juga Ditolak Begovic
Liga Inggris 30 Agustus 2016, 23:31
-
Chelsea Akan Habiskan 70 Juta Sebelum Penutupan Transfer?
Liga Inggris 30 Agustus 2016, 22:59
-
Chelsea Masih Pertimbangkan Ricardo Rodriguez
Liga Inggris 30 Agustus 2016, 22:25
-
Di Chelsea, Mourinho Ingin Beli Pogba Seharga 72 Juta Pounds
Liga Inggris 30 Agustus 2016, 22:02
-
James Menuju Chelsea dan Isco ke Tottenham
Liga Inggris 30 Agustus 2016, 21:33
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR