
Bola.net - Arsenal kembali meraih kemenangan dalam ajang Premier League. Kali ini The Gunners berhasil mengalahkan tuan rumah Burnley.
Arsenal berkunjung ke markas Burnley pada pekan kelima Premier League, Sabtu (18/9/2021) malam WIB. Pertandingan di Turf Moor ini berkesudahan 1-0 untuk kemenangan The Gunners.
Gol kemenangan pasukan Mikel Arteta dicetak Martin Odegaard. Ini merupakan kemenangan kedua beruntun bagi The Gunners dalam ajang Premier League setelah sebelumnya mengalahkan Norwich City.
Tambahan tiga poin membuat Arsenal merangsek naik ke urutan ke-12 klasemen Premier League dengan koleksi enam poin. Adapun Burnley masih tertambat di peringkat ke-19.
Kemenangan Arsenal atas Burnley menimbulkan beragam reaksi di Twitter. Berikut beberapa di antaranya.
Jadi Gak Seru
nonton arsenal biasa kalah, pas menang jadi gak seru🙏
— Jo (@bittterheart) September 18, 2021
Arsenal Ngeri
Beh ngeri Arsenal 2 kali winstreak lawan klub" derby degradasi. Sabi nih Arsenal juara akhir musim.
— - (@Aguskurr_) September 18, 2021
Gak Seru Lagi
ga seru ah arsenal gajadi degradasi
— pacar orang (@RayhanBahtiar) September 18, 2021
Good Mood
Malam minggu + Arsenal menang
— Fahrizal (@hallomasdul) September 18, 2021
Good mood
Alhamdulillah
YaAllah @Arsenal menang lg hamdulillah
— Abangnya Gempi (@mmufidh) September 18, 2021
Siapa Kena Bully?
Bayangkan... banyak akun bola buat meme arsenal kalah, tapi arsenal malah menang?. Terus minggu ini yang dibully siapa?
— MYNS (@myunus__) September 18, 2021
Arsenal Bakal Juara Premier League
Arsenal bakal juara Premier League musim ini....
— Kozuki Yamato (@SonNarutoLuffy) September 18, 2021
Semoga Konsisten
Arsenal sudah mulai naik ke permukaan. Semoga konsisten ya nal. I trust u but not for kronke!
— hastalavista. (@Mooront) September 18, 2021
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penalti untuk Burnley Dibatalkan, Ini Komentar Mikel Arteta
Liga Inggris 19 September 2021, 05:16
-
Free Kick dan Momen Besar Martin Odegaard Bersama Arsenal
Liga Inggris 19 September 2021, 04:48
-
Arsenal Mulai Akrab dengan Kemenangan dan Clean Sheet
Liga Inggris 19 September 2021, 04:15
-
Kemenangan Arsenal Makan Korban, Partey dan Tierney Cedera
Liga Inggris 19 September 2021, 03:35
-
Bekuk Burnley, Bukan Kemenangan Mudah untuk Arsenal
Liga Inggris 19 September 2021, 03:11
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR