Bola.net - - Arsene Wenger mengaku sudah menyiapkan solusi khusus untuk memastikan bisa mendongrak produktivitas gol mereka, menjelang pertandingan melawan Liverpool.
Sejak menggilas BATE Borisov 6-0 di Liga Europa, Arsenal hanya mampu mencetak tiga gol dalam empat pertandingan terakhir di semua kompetisi.
Wenger percaya bahwa timnya masih bisa mencetak gol lebih banyak lagi, mengingat mereka punya lini serang yang terdiri dari pemain mentereng seperti Alexis Sanchez, Olivier Giroud, Mesut Ozil, dan Alexandre Lacazette.
Nama yang disebut terakhir kini sudah membuat delapan gol di Premier League.
"Semuanya sangat sederhana jika anda melihatnya secara matematis," tutur Wenger di FFT. "Tim mana yang membuat paling banyak peluang di Premier League? Arsenal. Apakah kami mencetak gol terbanyak? Tidak."
Arsene Wenger
"Itu artinya ada defisit antara gol yang diharapkan terjadi dan gol yang kami buat. Kadang ini hanya merupakan bagian dari siklus dan mungkin kami harus menemukan solusi untuk bisa bermain lebih efisien."
"Saya hanya ingin mengatakan bahwa kami adalah tim yang gemar menyerang dan menciptakan peluang. Saya tidak ingin terlalu menekan para striker kami, karena saya percaya mereka mampu mencetak gol."
"Jadi, mari kita berharap kami akan bisa mencetak lebih banyak gol lewat bola mati, lebih efisien - ada banyak aspek yang bisa kami benahi."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Diprediksi Tak Akan Bisa Bendung Liverpool
Liga Inggris 22 Desember 2017, 21:53
-
Seaman Harap Chamberlain Dapat Sambutan Hangat di Emirates
Liga Inggris 22 Desember 2017, 20:57
-
Pertahanan Lemah, Liverpool Diprediksi Kalah dari Arsenal
Liga Inggris 22 Desember 2017, 20:24
-
Banggakan Akademi Arsenal, Wenger Sindir Tim Lain
Liga Inggris 22 Desember 2017, 14:40
-
Wenger Akui Sulitnya Hentikan Serangan Liverpool
Liga Inggris 22 Desember 2017, 12:40
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR