Digaet Sevilla tahun lalu dengan harga cuma 3 juta poundsterling, pemain muda Prancis itu kini kabarnya digandoli klausul penebusan hingga 17 juta poundsterling. Hal itu merupakan ganjaran dari penampilan garangnya di lapangan tengah klub asal Andalusia itu sepanjang musim kemarin.
Sejumlah klub besar Inggris disebut juga memantau penggawa timnas Prancis yang menjuarai Euro U-20 itu, di antaranya Manchester United dan juga Chelsea. Namun kini The Gunners diyakini merangsek ke barisan terdepan mendapatkan Kondogbia.
Pembelian gelandang 20 tahun itu diyakini bakal memperkuat sisi defensif lini tengah Arsenal karena karakternya yang dianggap serupa mantan kapten The Gunners, Patrick Vieira. Karena itulah Arsene Wenger kabarnya yakin untuk menuruti permintaan harga yang dipatok Sevilla. (hitc/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Podolski Bungkam Craven Cottage
Liga Inggris 24 Agustus 2013, 21:05
-
Wenger Tegaskan Arsenal Tak Butuh Pemain Baru
Liga Inggris 24 Agustus 2013, 20:31
-
Arsenal Siap Aktifkan Klausul Penebusan Kondogbia
Liga Inggris 24 Agustus 2013, 19:00
-
Andai Suarez Dipikat Madrid, Wenger Takkan 'Bunuh Diri'
Liga Inggris 24 Agustus 2013, 17:00
-
Duel Maskapai Penerbangan di Lapangan Sepakbola
Editorial 24 Agustus 2013, 13:38
LATEST UPDATE
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
-
Stiker Presiden di WhatsApp, Bisa Dipidana? Ini Penjelasan Menteri Hukum
News 6 Januari 2026, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR