Bola.net - - dikabarkan sudah mulai melakukan pembicaraan dengan Aaron Ramsey untuk membujuknya bertahan di klub.
Pemain 27 tahun menyisakan 18 bulan dalam kontraknya di Emirates saat ini, dan manajer Arsene Wenger amat ingin menuntaskan masa depan sang bintang sebelum kontraknya memasuki tahun terakhir, usai sebelumnya mengalami situasi serupa dengan Alexis Sanchez dan Mesut Ozil.
Sanchez akhirnya meninggalkan Gunners, namun Ozil menyepakati kontrak baru bernilai 350.000 pounds per pekan yang membuatnya menjadi pemain dengan gaji termahal di klub sepanjang masa.
Aaron Ramsey
The Gunners juga mengeluarkan dana besar untuk merekrut Henrikh Mkhitaryan dan Pierre-Emerick Aubameyang di Januari, dan The Mirror mengatakan bahwa mereka kini memperkirakan negosiasi dengan Ramsey akan berjalan sulit karena pengeluaran yang baru mereka buat.
Pemain Wales diperkirakan akan meminta gaji tinggi guna menyamai level rekan setimnya, usai belum lama ini membuat hat-trick perdananya di klub dan membuat koleksi golnya menjadi enam.
Ramsey merupakan salah satu pemain utama di Arsenal yang kontraknya akan tersisa satu tahun di musim panas mendatang, selain Petr Cech, Nacho Monreal, dan Danny Welbeck.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saga Aubameyang Jadi Beban Bagi Dortmund
Liga Inggris 7 Februari 2018, 17:46
-
Kata Petit, Klopp Telah Khianati DNA Liverpool
Liga Inggris 7 Februari 2018, 17:01
-
Conte Ternyata Diklaim Tak Minati Olivier Giroud
Liga Inggris 7 Februari 2018, 14:00
-
Gara-gara Ozil, Arsenal Mungkin Harus Lepas Dua Bintang
Liga Inggris 7 Februari 2018, 13:10
-
Arsenal Terus Bujuk Aaron Ramsey Bertahan
Liga Inggris 7 Februari 2018, 12:20
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR