Bola.net - - Sebuah kabar baik datang bagi Arsenal. Penjaga gawang Manchester United, David De Gea dipastikan tidak akan bermain pada pertandingan babak ke empat FA Cup dini hari nanti.
Arsenal sendiri akan kedatangan tamu besar dini hari nanti. Mereka akan menjamu Manchester United di babak ke empat FA Cup musim ini.
Sang tamu sendiri memang tengah on fire dalam satu bulan terakhir. Mereka sudah meraih tujuh kemenangan beruntun di semua kompetisi.
Namun Arsenal sendiri mendapatkan sedikit keuntungan pada laga tersebut. Dilansir The Mirror, Setan Merah tidak akan diperkuat oleh David De Gea pada laga tersebut.
Scroll berita ini ke bawah untuk membaca situasi tim Manchester United jelang laga ini.
Tidak Dibawa
Menurut laporan tersebut, David De Gea akan diistirahatkan pada laga ini. Sehingga ia tidak masuk dalam rombongan Setan Merah yang berangkat ke London.
Laporan itu menyebut bahwa Ole Gunnar Solskjaer akan melakukan rotasi pada timnya. Pasalnya De Gea sudah tampil hampir di setiap pertandingan sejak bulan Desember kemarin, sehingga ia merasa sang kiper layak mendapatkan istirahat.
Sebagai gantinya Solskjaer akan mengandalkan Sergio Romero dan Joel Grant pada laga ini. Tidak ketinggalan juga, kiper muda Joel Perreira yang baru pulang dari masa peminjaman turut serta pada rombongan kali ini.
Dinding Kokoh
Absennya De Gea sendiri bisa dikatakan menjadi kabar gembira bagi Arsenal. Pasalnya kiper Timnas Spanyol itu bisa dikatakan menjadi pemain pembeda di tim utama Manchester United.
Baru-baru ini De Gea dipuji oleh publik setelah tampil spektakuler saat melawan Tottenham Hotspur. Pada laga itu, ia membuat 11 penyelamatan sehingga MU menang 1-0 dari Spurs.
Arsenal sendiri pernah merasakan momok dari De Gea musim lalu, di mana pada saat itu De Gea melakukan 13 penyelamatan di Emirates Stadium sehingga Manchester United berhasil memetik kemenangan di kandang mereka.
Percaya Diri
Arsenal sendiri berada dalam kepercayaan diri yang tinggi pada laga ini usai mereka mengalahkan Chelsea minggu lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pogba Hanya Akan Tinggalkan MU untuk Madrid atau Barcelona
Liga Inggris 25 Januari 2019, 23:30
-
Tandang ke Markas Arsenal, MU Tidak Takut
Liga Inggris 25 Januari 2019, 22:52
-
MU Tak Akan Korbankan FA Cup Demi Trofi Premier League
Liga Inggris 25 Januari 2019, 22:24
-
Arsenal Diprediksi Beri Kekalahan Perdana pada MU
Liga Inggris 25 Januari 2019, 21:27
-
Sanchez Diyakini Sudah Tak Sabar Ingin Habisi Arsenal
Liga Inggris 25 Januari 2019, 20:55
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR