Austin adalah contoh perjuangan yang luar biasa. Setelah didepak akademi sepak bola Reading, ia bermain di divisi non liga, mengikuti beberapa trial, Austin kembali bermain di liga profesional bersama Swindon Town pada 2009. Setelah itu ia hijrah ke Burnley dan kini menjadi striker andalan QPR.
Jelang Derby London di Emirates Stadium pada Boxing Day (27/12), kiper utama Arsenal, Wojciech Szczesny memuji sang striker.
"Austin sungguh brilian. Saya pernah menghadapinya saat masih dipinjamkan ke Brentford dan ia membela Swindon.
"Ia adalah pemain yang bagus, tapi melihat perjuangannya hingga ke Premier League dan bermain seperti saat ini adalah hal yang sangat bagus." ujar pemain Polandia itu pada arsenal.com.
Lebih jauh lagi, Szczesny melihat apa yang dilakukan Austin bisa menjadi panutan bagi pemain-pemain muda Inggris. Tapi tentunya sang penjaga gawang berharap striker 25 tahun tak tampil pada performa terbaiknya saat menghadapi The Gunners. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Giroud Lebih Favorit Cetak Gol Lewat Sundulan
Liga Inggris 24 Desember 2014, 23:20
-
Preview: Arsenal vs QPR, Perkasa di Boxing Day
Liga Inggris 24 Desember 2014, 19:00
-
Wenger Akui Arsenal Tak Punya Sosok Pemimpin
Liga Inggris 24 Desember 2014, 18:24
-
Katalog Kado Natal Klub-klub Premier League
Bolatainment 24 Desember 2014, 18:04
-
Wenger Akui Arsenal Tak Punya Stabilitas di Pertahanan
Liga Inggris 24 Desember 2014, 17:08
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR