Gol tunggal winger Timnas Wales itu membantu timnya meraih kemenangan atas bekas klubnya; Southampton (04/05), sekaligus menjaga asa lolos ke Liga Champions musim depan. Bale memecah kebuntuan Spurs lewat golnya pada menit ke-86.
Sadar akan kualitas Bale, Villas-Boas meyakini bahwa berbagai gelar individu tak akan membuat pemain bernomor punggung 11 tersebut, berhenti menorehkan prestasi di lapangan hijau.
"Sekali lagi, Bale sanggup membuktikan bahwa ia seorang individu yang brilian. Dia tengah menikmati sepakbolanya, namun ketika melawan Soton, mereka berhasil meminimalisir pergerakannya," ujar AVB seperti dilansir Sky Sports.
"Tetapi pada menit-menit akhir, konsentrasi lini pertahanan Soton mulai pecah dan kami berhasil menjadi pemenang di akhir pertandingan," pungkasnya. (sky/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AVB: Bale Individu yang Brilian
Liga Inggris 5 Mei 2013, 04:30 -
Fergie Masih Sesalkan Kegagalan Dapatkan Bale
Liga Inggris 4 Mei 2013, 14:16 -
'Bale Adalah Messi-nya Liga Inggris'
Liga Inggris 4 Mei 2013, 12:44 -
Bale: Saya Tidak Akan Selebrasi
Liga Inggris 4 Mei 2013, 05:00 -
Spurs dan Dortmund Bersaing Dapatkan Heung-Min Son
Liga Champions 3 Mei 2013, 17:55
LATEST UPDATE
-
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR