Dipecatnya Villas-Boas memperkuat anggapan bahwa Spurs adalah klub yang suka memecat pelatihnya. Total ada enam pelatih yang dipecat manajemen Tottenham dalam kurun waktu 10 tahun terakhir.
Bagi Moyes, hal tersebut sangat bertolak belakang dengan apa yang terjadi di United. Meski Moyes memulai musim dengan penuh beban, namun pihak Setan Merah tak pernah memberinya tekanan.
"Hal tersebut membuat saya menyadari betapa beruntungnya saya berada di sini," ujar Moyes.
"Saya bekerja di Preston dengan orang-orang hebat, hal yang sama juga saya temui di Everton. Dan pengalaman saya yang masih pendek di United menunjukkan bahwa saya bekerja di sini benar-benar bersama orang-orang hebat," jelasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Owen: Moyes Harusnya Beli Barkley, Bukan Fellaini
Liga Inggris 18 Desember 2013, 22:49
-
Fergie Nyaris 'Gagalkan' Guardiola ke Bayern
Bolatainment 18 Desember 2013, 21:14
-
Moyes Tertarik Datangkan Bek Muda Ajax
Liga Inggris 18 Desember 2013, 18:50
-
Olympiakos Bakal Menjamu MU Tanpa Dukungan Penuh Suporter
Liga Champions 18 Desember 2013, 16:56
-
Moyes Bantah United Minati Mangala
Liga Inggris 18 Desember 2013, 15:57
LATEST UPDATE
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR