Vardy merupakan pemecah rekor baru di Premier League dengan gol berturut-turut dalam 11 pertandingan. Ia punya peluang memperpanjang rekornya tersebut ketika menghadapi Swansea kemarin (05/12).
Ayah Vardy, Richard Gil, kali ini memaksa diri berangkat ke Liberty Stadium untuk menyaksikan anaknya bermain.
"Saya terkejut betapa terkenalnya anak saya. Sebelum pekan kemarin, saya tak pernah mendengar Jamie Vardy apalagi menyadari bahwa dia adalah anak saya," kata Gil saat ditemui usai pertandingan seperti dilansir The Sun.
"Saya sebenarnya tak terlalu tertarik dengan sepakbola. Tapi sekarang saya akan terus mengikuti dan memantau karirnya," tambah ayah Vardy.
Pada pertandingan melawan Swansea, Vardy memang gagal memperpanjang rekornya. Namun Leicester City tetap mampu menang 0-3 dan menjadi pemuncak klasemen. (sun/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sementara MU Mandul, James Wilson Cetak Gol Fantastis
Open Play 6 Desember 2015, 23:59
-
Pires Ingin Arsenal Beli Wanyama
Liga Inggris 6 Desember 2015, 23:53
-
Wenger Mengaku Deg-degan Saat Hadapi Sunderland
Liga Inggris 6 Desember 2015, 23:33
-
Ayah Jamie Vardy Baru Sadar Anaknya Terkenal
Liga Inggris 6 Desember 2015, 23:00
-
MU Ingin Bungkus Pogba dan Allegri Sepaket
Liga Inggris 6 Desember 2015, 22:55
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR