
Full-back asal Spanyol tersebut ikut bersumbangsih atas kemenangan The Blues di Emirates Stadium, serta membantu Jose Mourinho (W 5, D 4) memperpanjang rekor pribadi saat menghadapi Arsene Wenger.
Menariknya, kedua tim tersebut tengah bersaing ketat di Premier League. Chelsea hanya terpaut dua poin di belakang Arsenal. Dan Azpilicueta tengah fokus membantu timnya merebut posisi puncak.
"Arsenal tengah dihadapkan dengan jadwal berat, tapi kami tak ingin mengurusi mereka. Kami hanya perlu bekerja keras guna mencapai ambisi klub. Chelsea semakin berkembang di tiap laga dan itu hal terpenting," tutur Azpilicueta kepada Sky Sports.
"Chelsea berada di posisi kedua, dua poin di belakang Arsenal, dan kami berambisi mencuri posisi tersebut dari mereka," pungkas Azpilicueta menjelaskan.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 31 Oktober 2013, 21:26

-
Ultimatum De Bruyne Kepada Mourinho
Liga Inggris 31 Oktober 2013, 19:40
-
Dipecundangi Chelsea, Wenger Ogah Akui Skuat Arsenal 'Dangkal'
Liga Inggris 31 Oktober 2013, 15:55
-
Demi Loyalitas, Mata Relakan Posisi Inti Lepas
Liga Inggris 31 Oktober 2013, 15:24
-
Azpilicueta Percaya Diri Bersama Chelsea dan Mourinho
Liga Inggris 31 Oktober 2013, 14:21
LATEST UPDATE
-
Beckham Putra Ulang Selebrasi Rp75 Juta saat Cetak Gol di Laga Persib vs Persija
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:33
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR