kekalahan Arsenal itu semakin memperburuk rekor Arsene Wenger ketika bertemu Mourinho. Dalam sembilan pertemuan, Wenger tidak pernah menang sekali pun dari Mou.
Namun Ozil berbeda. Ia seakan ingin menegaskan kembali bahwa hubungan baiknya dengan Mou masih terjaga meski kini menjadi rival. Cara yang ditunjukkan Ozil adalah dengan memberikan jersey setelah laga Capital One Cup itu berakhir.
"Saya memberikan jersey kepada Mourinho karena dia adalah pelatih terbaik dunia. Saya cinta Mou sebagai figur seorang ayah," jelas Ozil seperti dikutip Squawka.
Ozil memang berkembang pesat di bawah asuhan Mourinho ketika keduanya masih membela Real Madrid. Secara kebetulan, keduanya juga pergi dari Madrid pada bursa transfer lalu. (sqk/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 30 Oktober 2013, 22:10

-
Courtois: Nasib Saya di Tangan Chelsea
Liga Champions 30 Oktober 2013, 21:21
-
Liga Champions 30 Oktober 2013, 21:05

-
Milan Bantah Balotelli Bakal ke Chelsea
Liga Italia 30 Oktober 2013, 20:28
-
Lampard: Mourinho Membuat Chelsea Bermental Juara
Liga Inggris 30 Oktober 2013, 19:36
LATEST UPDATE
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR