
Hasilnya cukup fantastis, Azpilicueta berhasil mencetak gol memanfaatkan kesalahan back pass yang dilakukan oleh Carl Jenkinson. Pada Sky Sports ia menyebut sama sekali tak menduga terjadinya gol tersebut.
"Saya tidak tahu bahwa saya dibolehkan untuk maju sejauh itu," jelas Azpilicueta, yang memang seharusnya beroperasi di daerah pertahanan.
"Namun saya merasa ada kesempatan mencetak gol jadi saya langsung menuju ke sana. Saya menikmati perasaan usai mencetak gol dalam duel derby melawan Arsenal. Selalu terasa hebat jika anda mencetak gol," pungkasnya.
Kemenangan atas Arsenal membuat Chelsea terus melaju ke babak 8 besar ajang Piala Liga alias Capital One Cup. [initial]
(sky/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 30 Oktober 2013, 22:10

-
Courtois: Nasib Saya di Tangan Chelsea
Liga Champions 30 Oktober 2013, 21:21
-
Liga Champions 30 Oktober 2013, 21:05

-
Milan Bantah Balotelli Bakal ke Chelsea
Liga Italia 30 Oktober 2013, 20:28
-
Lampard: Mourinho Membuat Chelsea Bermental Juara
Liga Inggris 30 Oktober 2013, 19:36
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR