Bola.net - - Striker Manchester United, Anthony Martial, ternyata absen dalam pertandingan melawan Burnley karena mengalami cedera.
Pemain Prancis menunjukkan performa impresif musim ini. Ia sukses membuktikan kemampuannya di hadapan manajer Jose Mourinho, usai sebelumnya kesulitan melakukan itu di sepanjang 16/17.
Namun ketika susunan tim United diumumkan menjelang laga melawan tim asuhan Sean Dyche, nama Martial secara mengejutkan menghilang.
Hal ini membuat banyak spekulasi beredar soal masa depannya. Apalagi sebelumnya sempat beredar kabar sang pemain cekcok dengan manajernya di United. Ia juga tak bermain bagus ketika MU gagal menang atas Bristol City dan Leicester City.
Anthony Martial
Namun demikian, menurut laporan SFR Sport, Martial absen karena mengalami cedera lutut ringan. Disebutkan bahwa ia mengalami cedera itu kala timnya bermain imbang 2-2 melawan Leicester.
Mourinho pun akhirnya memutuskan menurunkan Marcus Rashford, Zlatan Ibrahimovic, dan Juan Mata di belakang Romelu Lukaku.
Sementara itu, Martial dikabarkan menonton pertandingan di tribun bersama keluarganya.
United akhirnya hanya bermain imbang 2-2 melawan Burnley. Martial sendiri kemungkinan bisa turun lagi ketika klub menghadapi Southampton di akhir pekan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengeluh Soal Belanja Pemain, Mourinho Langsung Dinasehati Wenger
Liga Inggris 27 Desember 2017, 19:38
-
Bukan Pogba, Lingard Yang Beri Perbedaan Dalam Permainan MU
Liga Inggris 27 Desember 2017, 15:05
-
MU Tampil Buruk, Sikap Mourinho Dikecam Eks Manajer Spurs
Liga Inggris 27 Desember 2017, 14:50
-
Bakal Dijual? Martial Tiba-tiba Tak Masuk Skuat MU
Liga Inggris 27 Desember 2017, 14:40
-
Mbappe Belum Dicoret dari Daftar Belanja Mourinho
Liga Spanyol 27 Desember 2017, 13:30
LATEST UPDATE
-
Enzo Maresca Dikabarkan Ingin Latih MU, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 3 Januari 2026, 19:03
-
Ealah! Kobbie Mainoo Ternyata Tidak Berencana Tinggalkan Manchester United
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:52
-
Ruben Amorim Faktor Ini Bisa Buat MU Ketar-ketir di Kandang Leeds United!
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi Lazio vs Napoli 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 18:30
-
Terungkap, MU Tutup Pintu 'Balikan' dengan James Garner
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:21
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
-
Prediksi Wolves vs West Ham 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:15
-
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR