Bola.net - - Tiemoue Bakayoko berkeras bahwa Danny Drinkwater takkan membuatnya ketakutan, usai disebut siap untuk mendatangkan gelandang .
Sebelumnya beredar kabar yang mengatakan bahwa The Blues siap melipatgandakan usaha mereka untuk mendatangkan pemain ekstra ke Stamford Bridge sebelum bursa musim panas berakhir.
Mereka sudah mengajukan penawaran 35 juta pounds untuk Alex-Oxlade Chamberlain di Arsenal, dan siap mendatangkan satu gelandang lainnya.
Drinkwater adalah gelandang yang dimaksud,namun kehadirannya di London akan bisa mengancam posisi Bakayoko, yang juga baru dihadirkan dari Monaco musim panas ini.
Tiemoue Bakayoko
Namun ia kemudian mengatakan di SFR Sport: "Danny Drinkwater tidak membuat saya ketakutan."
"Itulah kompetisi. Itu bagus. Saya kira semua tim membutuhkan itu. Hal tersebut membuat anda berkembang."
Antonio Conte sendiri sudah berulangkali menyuarakan keinginannya untuk mendatangkan pemain anyar, meski sudah merekrut Bakayoko, Alvaro Morata, dan Antonio Rudiger.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Resmi Kontrak Adik Eden Hazard, Kylian Hazard
Liga Inggris 29 Agustus 2017, 23:57
-
Drinkwater Terancam Gagal Datang ke Chelsea?
Liga Inggris 29 Agustus 2017, 15:50
-
Morata Tak Patok Jumlah Gol Untuk Chelsea
Liga Inggris 29 Agustus 2017, 15:15
-
Rudiger: Chelsea Sekarang Dalam Kondisi Bagus
Liga Inggris 29 Agustus 2017, 15:00
-
Conte: Diego Costa ke Everton?
Liga Inggris 29 Agustus 2017, 14:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR