Superstar Real Madrid berusia 29 tahun tersebut belakangan ini memang santer disebut ingin kembali ke klub yang membesarkan namanya, Man United. Di sisi lain, Setan Merah juga dikabarkan ingin memulangkan pemain Portugal tersebut.
Balague pun menyatakan bahwa rumor tersebut memang ada benarnya.
"Saya yakin bahwa dia (Ronaldo) memang ingin kembali (ke United)," ungkapnya dalam wawancara dengan Sports Mole.
"Saya tahu dia ingin kembali ke United dan United juga sangat menginginkannya. Namun, ada pihak ketiga, yakni Real Madrid dan mereka memiliki kuasa untuk menentukan kapan transfer itu bisa terlaksana. Hanya itu saja yang bisa saya katakan," tutur Balague. [initial]
Sudah Baca?
- Empat Tahun, Ronaldo Akhirnya Salip Messi
- Publik Inggris Inginkan Ronaldo Kembali ke United
- Ngebet Boyong Ronaldo, United Siapkan Sir Alex
- Ronaldo Kudeta Inzaghi di Top Skorer Sepanjang Masa Eropa
- Ferdinand: Main Individu, Ronaldo Pernah Disemprot Fergie
- Highlights Liga Champions: Real Madrid 5-1 FC Basel
- Van Der Meyde: Ibra Selevel Messi dan CR7
- Neville: Kembalinya Ronaldo ke United Kini Lebih Mungkin Terjadi
- Adidas Siap Bantu United Pulangkan Ronaldo
- Neville: Pesona United Bisa Giring Ronaldo Pulang
- Calderon: Ronaldo Muak di Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri: Persiapan Real Madrid Tantang Deportivo
Open Play 19 September 2014, 19:57
-
Preview: Deportivo vs Madrid, Blancos Tertekan
Liga Spanyol 19 September 2014, 17:00
-
Benzema Gabung Elit Penapak Rekor Madrid
Liga Champions 19 September 2014, 15:25
-
Perez Minta Madridista Tak Berlebihan Nilai Casillas
Liga Spanyol 19 September 2014, 14:41
-
Perez: Madrid Tak Bisa Penuhi Gaji Di Maria dan Alonso
Liga Spanyol 19 September 2014, 14:35
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR