Bola.net - - Mantan pemain Jerman, Michael Ballack, percaya bahwa winger Manchester City, Leroy Sane, sudah banyak berkembang di musim kompetisi kali ini.
Sane bergabung dengan City dari Schalke di musim panas lalu dan usai sebelumnya sempat tidak banyak bermain di paruh musim pertama, sang winger belakangan ini menunjukkan performa memikat untuk tim asuhan Josep Guardiola.
Sosok berusia 21 tahun ikut tampil ketika Jerman menang atas Inggris pekan lalu dan Ballack - yang pernah memenangkan Premier League bersama Chelsea - mengatakan bahwa sang pemain muda sudah mengalami banyak perkembangan.
Michael Ballack
"Kami memiliki tim yang cukup muda dan anda bisa lihat di babak pertama bahwa ada banyak pemain baru, terutama di depan, yang tidak terlalu nyaman dengan posisi mereka di lapangan," tutur Ballack di Sky Sports.
"Di babak kedua kami tampil lebih baik dan terutama Sane, yang merupakan salah satu kunci mengapa ia mampu berduet dengan baik bersama Kroos. Ia sepertinya mampu beradaptasi dengan cepat, terutama di timnas, karena dia membuat langkah besar dengan pindah dari Schalke ke City."
"Anda bisa lihat itu, terutama dari sisi fisik dan juga bagaimana ia menguasai bola. Karena anda bisa berkembang jika anda tahu bagaimana bersaing dengan pemain lainnya, bahkan di usia muda dia menunjukkan performa apik dan hampir mencetak gol."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tiga Bintang Arsenal Diragukan Tampil Lawan Man City
Liga Inggris 30 Maret 2017, 20:30
-
Tadic Tak Kaget Virgil van Dijk Jadi Incaran Chelsea atau City
Liga Inggris 30 Maret 2017, 20:06
-
Mantan Gitaris Oasis Beri Pujian pada Stones dan Sane
Liga Inggris 30 Maret 2017, 19:51
-
Wenger Pilih Cuek Atas Empati Guardiola
Liga Inggris 30 Maret 2017, 18:31
-
Iwobi dan Iheanacho Saling Ejek Jelang Arsenal vs Man City
Liga Inggris 30 Maret 2017, 17:58
LATEST UPDATE
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR