Sanksi ini merupakan buntut tindakan indisipliner Balotelli musim lalu, yang berupa skors 11 laga akibat tiga kartu merah (satu dari musim sebelumnya) serta sejumlah kontroversi di luar lapangan. Nilai dendanya diperkirakan mencapai £340.000.
Balotelli diberi kesempatan untuk mengajukan banding ke pihak Premier League, tapi dia membatalkannya.
Dalam pernyataan singkat di situs resminya, City menyampaikan bahwa: "Setelah semua pihak bertemu, maka sebagai bentuk respek terhadap (manajer) Roberto Mancini, suporter dan klub, Mario Balotelli memilih menerima denda dua minggu gaji yang dijatuhkan oleh pihak klub dan membatalkan bandingnya ke panel Premier League."
Selain denda, tidak ada hukuman lain untuk Balotelli. Dia tetap available untuk pertandingan-pertandingan City yang akan datang. (les/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
City Siapkan £134 Juta Untuk Ronaldo-Coentrao?
Liga Inggris 20 Desember 2012, 12:17
-
Manchester City Terus Memantau Dua Bek Belia
Liga Inggris 20 Desember 2012, 11:38
-
Liga Inggris 20 Desember 2012, 05:13

-
Luka Ferguson Disalip City Musim Lalu Belum Terobati
Liga Inggris 19 Desember 2012, 14:50
-
Javi Garcia Optimis City Bisa Susul United
Liga Inggris 19 Desember 2012, 10:50
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR