Gelandang berusia 21 tahun ini sukses mencuri perhatian publik Inggris berkat penampilan gemilangnya bersama tim utama Everton. Berkat kecemerlangannya ia sudah membela Timnas Senior Inggris sebanyak 19 kali. Barkley mengaku bahwa salah satu rahasia kesuksesannya adalah menonton pertandingan yang dilakukan oleh kedua legenda tersebut.
"Zidane adalah pemain favorit saya saat saya masih kecil. Saya selalu menonton pertandingannya. Saya sedikit banyak mempelajari bagaimana caranya memainkan bola, mendikte permainan dan menciptakan peluang" ungkap Barkley kepada Mirror.
Ketika ditanya siapa lagi pemain yang mempengaruhi gaya bermainnya, Barkley mengakui bahwa ia juga menjadikan Legenda Manchester United, Paul Scholes sebagai influence nya. "Saya rasa Paul Scholes. Saya menonton video pertandingannya di Euro 1996 di mana ia mendominasi jalannya pertandingan" tutup Barkley.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi Kalah Dari Ronaldo Dalam Urusan Terlibat Gol di Liga Champions
Liga Champions 28 November 2015, 16:21
-
Barkley: Scholes dan Zidane Panutan Saya
Liga Inggris 28 November 2015, 13:55
-
Liga Spanyol 28 November 2015, 08:43

-
Real Madrid Ingin Pep Guardiola Gantikan Benitez
Liga Spanyol 28 November 2015, 07:29
-
Lebih Moncer, Neymar Gusur Ronaldo Jadi Bintang Utama Nike?
Bolatainment 28 November 2015, 06:55
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR