Bola.net - - Michy Batshuayi akan meminta untuk dipinjamkan ke klub di luar di musim panas ini.
Batshuayi tak kunjung bermain sebagai starter di Premier League musim ini, sejak dibeli dari Marseille dengan harga 33 juta pounds.
Pemain Belgia kesulitan untuk bersaing dengan Diego Costa dan sulit menembus tim inti, meski striker Spanyol sempat absen karena cedera.
Antonio Conte lebih suka memainkan Pedro Rodriguez di pertandingan melawan Bournemouth dan Leicester, yang dilewatkan Costa karena cedera dan suspensi.
Antonio Conte
Dan Evening Standard belum lama ini mengklaim Batshuayi merasa bosan hanya duduk di bangku cadangan dan ingin pergi di musim panas.
Laporan itu mengatakan pemain berusia 23 tahun akan menunggu dan melihat apa rencana Conte untuknya musim depan.
Dan jika tidak mendapat jaminan di tim utama, maka ia mungkin akan meminta untuk dipinjamkan ke West Ham.
Sang bomber sudah membuat total 21 penampilan di klub musim ini dan mencetak lima gol serta tiga assist. Ia masih terikat kontrak hingga 2021.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gallas: Mourinho Ingin Bermain Indah seperti Wenger
Liga Inggris 2 Maret 2017, 23:38
-
Bilic: Saya Terkejut Dengan Capaian Conte
Liga Inggris 2 Maret 2017, 21:23
-
Inter Mendekat, Chelsea Siapkan Kenaikan Gaji Pada Conte
Liga Inggris 2 Maret 2017, 20:03
-
Conte: Liga Champions Harus Jadi Rumah Chelsea
Liga Inggris 2 Maret 2017, 15:20
-
Canizares: Madrid Pasti Akan Coba Datangkan De Gea
Liga Inggris 2 Maret 2017, 15:10
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR