Bola.net - - David Beckham mengatakan gelandang , Dele Alli, memiliki arogansi, yang membuatnya mampu jadi pemain hebat.
Pemain Inggris menunjukkan performa apik di klub dan tim nasional, hingga akhirnya mendapatkan penghargaan Pemain Muda Terbaik PFA belum lama ini.
Alli sudah memenangkan trofi itu dua musim beruntun, usai di 15/16 ia mampu mencetak 10 gol dan musim ini ia sudah membuat dua kali lipatnya.
David Beckham
Beckham mengatakan di Goal International: "Kita beruntung memiliki banyak talenta muda, dan dia salah satunya. Dia bermain dengan arogansi tertentu dan itu bagus. Banyak pemain top memilikinya."
"Semoga dia mampu untuk terus bermain bagi manajer Mauricio Pochettino, karena dia manajer yang spesial. Dia mampu menanganinya dengan baik. Saya ingin terus melihat dia bermain lebih baik tiap pekan."
"Ketika anda punya pemain seperti dia, Harry Kane, Danny Rose, Kyle Walker di Inggris, ini terasa amat menarik."
Tottenham sendiri baru saja kalah 2-4 dari Chelsea di semifinal Piala FA pekan lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Can Sebut Liverpool Tidak Seberuntung Chelsea
Liga Inggris 25 April 2017, 19:50
-
Essien Ucapkan Selamat Untuk Kante
Liga Inggris 25 April 2017, 17:51
-
Conte: Pemain Chelsea Harus Bangga
Liga Inggris 25 April 2017, 16:30
-
Nathan Ake Sadar Sulitnya Jadi Starter di Chelsea
Liga Inggris 25 April 2017, 16:15
-
Liga Inggris 25 April 2017, 15:45

LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR