Bola.net - Ada rumor baru datang dari Manchester United. Tim berjuluk Setan Merah itu dilaporkan tertarik merekrut Rico Henry dari Brentford.
Manchester United mendapatkan kabar buruk di pekan lalu. Bek kiri andalan mereka, Luke Shaw dipastikan menepi cukup lama akibat cedera.
Cederanya Shaw menjadi PR bagi MU, karena pelapisnya, Tyrell Malacia juga lagi cedera. Alhasil MU mulai mencari-cari opsi bek kiri baru di musim panas ini.
The Daily Mail mengklaim bahwa MU kini punya kandidat baru untuk posisi itu. Mereka tertarik merekrut Rico Henry darai Brentford.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Performa Ciamik
Menurut laporan tersebut, Manchester United tertarik merekrut Henry karena rekam jejaknya.
Bek berusia 26 itu sudah jadi andalan di sisi kiri pertahanan Brentford sejak empat tahun yang lalu. Ia menunjukkan performa yang solid baik saat bertahan maupun saat membantu serangan.
Itulah mengapa Erik Ten Hag menilai Henry bisa jadi opsi yang bagus untuk menggantikan Luke Shaw di tim mereka.
Jalin Komunikasi
Laporan yang sama juga mengklaim bahwa MU sudah bergerak untuk merekrut Henry di musim panas ini.
Mereka dikabarkan sudah menghubungi Brentford. Mereka sudah mengutarakan niatan mereka untuk merekrut sang bek.
Saat ini pembicaraan masih di tahap awal. Pihak Brentford dikabarkan belum memberikan respon atas permintaan MU tersebut.
Bakal Sulit
Laporan yang sama mengklaim bahwa kans MU untuk merekrut Henry di musim panas ini cukup tipis.
Pasalnya stok bek kiri Brentford saat ini cukup tipis sehingga The Bees kemungkinan besar akan menolak tawaran dari Setan Merah.
Klasemen Premier League
(The Daily Mail)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Krisis Bek Kiri, Manchester United Malah Kirim Alvaro Fernandez ke Spanyol?
Liga Inggris 28 Agustus 2023, 21:31
-
Bek Brentford Ini Jadi Pengganti Luke Shaw di MU?
Liga Inggris 28 Agustus 2023, 21:21
-
Barcelona Izinkan Manchester United Angkut Marcos Alonso?
Liga Spanyol 28 Agustus 2023, 21:10
-
H-4 Penutupan Bursa Transfer, Manchester United Didesak Belanja Pemain Lagi
Liga Inggris 28 Agustus 2023, 21:02
-
Vinicius Junior Cedera, Real Madrid Angkut Anthony Martial?
Liga Inggris 28 Agustus 2023, 20:50
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43


























KOMENTAR