Pada laga ini, The Foxes menang dengan skor 2-0. Dua gol kemenangan Leicester pada pekan ke-33 ini diborong oleh Jamie Vardy pada menit ke-66 dan menit 94.
Gol pertama Vardy dicetak hasil umpan jauh Danny Drinkwater. Sementara gol kedua bermula dari aksi individunya melewati pemain belakang sebelum melewati kiper Vito Manone.
Hasil ini membuat posisi pasukan Claudio Ranieri semakin kokoh di puncak klasemen sementara Premier League. Leicester kini memiliki 72 poin di klasemen. Unggul 10 poin dari Tottenham di peringkat kedua.
Tottenham akan memainkan pertandingan pekan ke-33 melawan Manchester United. Selisih 10 poin yang dihitung di atas belum termasuk hasil pertandingan ini.
Susunan Pemain:
Sunderland (4-4-2): Mannone; Yedlin, Kaboul, Kone, P. van Aanholt; Kirchhoff, Cattermole, M’Vila, Khazri; Borini, Defoe.
Leicester (4-4-2): Schmeichel; Simpson, Morgan, Huth, Fuchs; Mahrez, Kante, Drinkwater, Albrighton; Okazaki, Vardy.
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Lukaku, MU Siap Pecahkan Rekor Transfer
Liga Inggris 10 April 2016, 23:31
-
Liverpool Pantau Perkembangan 'Lewandowski' Muda
Liga Inggris 10 April 2016, 23:09
-
Martial Sedang Punya Masalah dengan Istri
Bolatainment 10 April 2016, 22:34
-
Leicester Ukir Sejarah Clean Sheets
Liga Inggris 10 April 2016, 22:19
-
Saha Tak Ingin Salahkan Louis van Gaal dalam Kegagalan MU
Liga Inggris 10 April 2016, 22:14
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR