Bola.net - - Gelandang Manchester United, Ander Herrera, percaya bahwa semua tekanan untuk menjadi juara Premier League ada di pundak Manchester City, yang sudah melakukan belanja besar di musim panas.
Kedua klub tengah menguasai puncak klasemen Premier League sejauh ini, dengan 13 angka dan 16 gol, serta dua kebobolan, dari lima pertandingan.
City mencatat start apik usai menghabiskan lebih dari 200 juta pounds untuk membeli pemain anyar seperti Benjamin Mendy, Bernardo Silva, Kyle Walker, Ederson and dan Danilo.
Herrera merasa bahwa hal tersebut membuat City layak menjadi favorit, dan percaya bahwa tekanan kini ada di pihak mereka, alih-alih MU.

"Kami memenangkan tiga trofi musim lalu dan City tak memenangkan apapun. Mereka ada di bawah tekanan. Mereka diwajibkan untuk memenangkan sesuatu. Lebih dari kami. City melakukan belanja terbesar di Premier League, dan itulah mengapa mereka diunggulkan," tutur Herrera di Goal International.
"Kami juga punya kualitas, namun karena uang yang mereka habiskan, mereka jadi favorit. Kami akan mencoba. Akan ada tekanan ketika anda belanja sebanyak itu."
"Namun kami juga akan mendapat tekanan karena kami adalah klub terbesar di Inggris. Ketika anda bermain untuk United, anda diwajibkan memenangkan sesuatu dan saya menyukai itu."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville Peringatkan Fans Duo Manchester
Liga Inggris 19 September 2017, 22:18
-
Chelsea Bisa Ganggu Dominasi Duo Manchester
Liga Inggris 19 September 2017, 14:06
-
Wilkins: Skuat MU Lebih Baik Dari Manchester City
Liga Inggris 19 September 2017, 13:15
-
Robson: Man City Punya Kelemahan, Sedangkan MU Tidak
Liga Inggris 19 September 2017, 12:05
-
De Bruyne: Aguero Takkan Berhenti Mencetak Gol
Liga Inggris 19 September 2017, 11:50
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR