Bola.net - - Menyusul kepergian Philippe Coutinho, Phil Thompson percaya bahwa Pierre-Emerick Aubameyang harus segera menjadi target transfer .
Pemain Brasil bergabung dengan Barcelona awal pekan ini usai dibeli dengan harga yang memecahkan rekor transfer Inggris.
Dan Thompson meminta The Reds menggunakan sebagian dari 145 juta pounds yang mereka terima dari penjualan tersebut untuk membeli mesin gol Borussia Dortmund, Aubameyang.
"Kita harus membeli pemain berkualitas, saya lebih suka melihat klub berpikir sejenak sebelum buru-buru menghabiskan uang untuk pemain yang mungkin kurang tepat," tuturnya di Sky Sports.
"Pemain-pemain yang kami datangkan usai penjualan Luis Suarez ada yang bagus ada juga yang kurang berhasil. Kali ini uang itu harus dibelanjakan dengan bijak."
pierre-emerick aubameyang
"Aubameyang adalah salah satu nama yang akan masuk dalam daftar saya."
"Dia punya semua kualitas yang anda cari, meski mungkin dia harus menunjukkan etos kerja yang tepat."
Auba telah membuat 13 gol dalam 15 penampilan di Bundesliga musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Leipzig Tegaskan Transfer Keita ke Liverpool Tetap Sesuai Jadwal
Liga Inggris 11 Januari 2018, 22:57
-
Bukan City, De Bruyne Mengaku Klub Favoritnya Adalah Liverpool!
Liga Inggris 11 Januari 2018, 22:27
-
Liverpool Diprediksi Akan Main Dengan Pressing Gila-gilaan Lawan City
Liga Inggris 11 Januari 2018, 20:25
-
Gagal Rekrut Van Dijk, Chelsea Diklaim Tak Bakal Menyesal
Liga Inggris 11 Januari 2018, 19:30
-
Klopp Disarankan Blokir Transfer Sanchez ke City
Liga Inggris 11 Januari 2018, 17:15
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR