
Usai menang di dua laga awal dan sukses menahan Arsenal di Emirates Stadium, pasukan The Reds langsung mendapat pukulan telak ketika dipermalukan tiga gol tanpa balas di kandang sendiri oleh West Ham.
"Saya akan senang mengatakan mereka (Liverpool) bisa lolos ke Liga Champions tapi saya merasa bahwa mereka akan kelimpungan lagi di musim ini," ujar Bellamy kepada Daily Mail.
"Saya pikir Benteke adalah pembelian brilian, ia jelas merupakan pemain yang hebat. Mereka berharap Sturridge bebas dari cedera karena ia merupakan kunci permainan Liverpool." imbuh eks pemain Liverpool tersebut.
Usai jeda internasional, Liverpool sudah dinanti partai super berat karena mereka harus melawat ke markas sang rival bebuyutan, Manchester United. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Molby: Habitat Asli Gomez Adalah Bek Tengah
Liga Inggris 4 September 2015, 21:33
-
Emre Can: Milner Adalah Seorang Petarung
Liga Inggris 4 September 2015, 21:08
-
Merson Prediksi Liverpool Finis di Bawah Crystal Palace
Liga Inggris 4 September 2015, 20:26
-
Molby Sarankan Liverpool Mainkan Ings di Laga Kontra MU
Liga Inggris 4 September 2015, 19:07
-
Bellamy: Benteke Perekrutan Yang Brilian Bagi Liverpool
Liga Inggris 4 September 2015, 17:31
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR