Striker Liverpool berusia 23 tahun mengungkap ia punya kebiasaan ketika bermain, yang juga dipraktekkan oleh kompatriotnya di tim nasional.
"Ada banyak pemain Brasil yang percaya tahyul, terutama pesepakbola. Saya juga sama. Saya selalu melangkah masuk ke lapangan dengan kaki kanan terlebih dahulu," jelas Firmino pada laman resmi klub.
"Memang aneh, namun di Brasil - bahkan ketika Anda seorang yang kidal - Anda akan dianggap bakal dinaungi keberuntungan jika masuk ke lapangan dengan kaki kanan dulu. Saya tidak tahu mengapa demikian. Saya juga punya kebiasaan lain. Saya selalu berdoa dan mendengarkan musik ketika menuju stadion. Saya juga memberkati diri saya sendiri sebelum kick-off." [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joe Gomez: Tak Mungkin Tolak Liverpool
Liga Inggris 3 September 2015, 23:11
-
Barnes: Kritik Pada Gomez Terlalu Keras
Liga Inggris 3 September 2015, 22:24
-
Barnes Minta Fans Liverpool Tak Terlena Oleh Gomez
Liga Inggris 3 September 2015, 21:58
-
Sir Alex Ferguson Puji Eks Liverpool Ini
Liga Inggris 3 September 2015, 16:36
-
Ings: Saya Tahu Saya Harus Bersabar di Liverpool
Liga Inggris 3 September 2015, 15:33
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR