Bola.net - - Bek Arsenal Hector Bellerin membela Mesut Ozil atas semua kritikan yang diarahkan kepadanya dengan mengatakan hadirnya Ozil mempermudah kinerja rekan-rekannya di atas lapangan.
Meski berstatus pemain bintang dan salah satu pemain termahal dalam sejarah klub, Ozil tak lepas dari kritikan para fans. Mereka mengeluhkan etos kerja pemain asal Jerman itu yang dinilainya sangat kurang bagus.
Belum lagi, ia juga kerap menghilang di pertandingan-pertandigan melawan tim-tim besar. Ia juga disebut tak lagi berkomitmen untuk Arsenal, karena kontraknya saat ini tersisa sekitar delapan bulan lagi.
Bellerin tidak tinggal diam rekannya itu dikritik. Pemain asal Spanyol ini pun membelanya dengan mengatakan kehadiran Ozil justru membantu rekan-rekan lainnya saat berada di atas lapangan.
Mesut Ozil
"Mesut adalah seseorang yang mendapat banyak kritik, namun pemain yang berada di dekatnya sangat senang memiliki dirinya dan bermain dengannya," serunya kepada situs resmi Arsenal.
"Ia membuat segalanya mudah bagi Anda," sambung eks Barcelona ini.
"Orang terkadang berbicara tentang bahasa tubuhnya, tapi ia memberikan segalanya untuk jersey ini. Para pemain yang bermain di sekitarnya tahu bahwa ia membuat segalanya jadi lebih mudah," tegas Bellerin.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal dan Liverpool Sama-sama Incar Draxler
Liga Inggris 22 November 2017, 22:14
-
Arsenal Tak Mau Ketinggalan Berburu Tanda Tangan Goretzka
Liga Inggris 22 November 2017, 21:57
-
Eks City Ini Puji Performa Arsenal Lawan Spurs
Liga Inggris 22 November 2017, 19:53
-
'Arsene Wenger Bukan Seorang Teman'
Liga Inggris 22 November 2017, 15:20
-
Awas Ngiler, Inilah Detil Rumah Mewah Mesut Ozil di London
Open Play 22 November 2017, 14:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR