
Bola.net - Rumor kepindahan Ruben Neves ke Manchester United memasuki babak baru. Wolverhampton dilaporkan tidak merestui transfer itu terjadi di musim panas nanti.
Neves beberapa tahun ini punya reputasi yang bagus di Inggris. Ia berhasil membawa Wolverhampton promosi ke EPL dan bersaing di papan tengah.
Performa apik Neves ini menarik perhatian Manchester United. Setan Merah dilaporkan berencana untuk mengangkut sang gelandang di musim panas nanti.
The Sun mengklaim bahwa transfer Neves ke MU ini berpotensi gagal. Pasalnya Wolverhampton tidak merestui transfer ini terjadi.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Masih Dibutuhkan
Laporan tersebut mengklaim bahwa Wolverhampton masih belum rela berpisah dengan Neves di musim panas nanti.
Di mata Julen Lopetegui, gelandang timnas Spanyol itu adalah sosok yang krusial bagi timnya. Ia menilai sangat sulit mencari gelandang berkualitas untuk menggantikan Neves.
Itulah mengapa ia meminta manajemen Wolverhampton untuk melakukan segala cara untuk mempertahankan Neves.
Beri Kontrak Baru
Salah satu langkah yang diambil Wolverhampton untuk menghalangi kepergian Neves dengan menawari sang gelandang kontrak baru.
Kali ini, Wolverhampton memberikan tawaran yang fresh untuk Neves. Mereka akan memberikan kontrak jangka panjang untuk sang gelandang.
Nantinya Wolverhampton akan memberikan kenaikan gaji yang sangat besar untuk sang gelandang. Jadi mereka berharap Neves tidak cabut di musim panas nanti.
Perjudian Besar
Keputusan Wolverhampton untuk menahan kepergian Neves ini bakal jadi perjudian besar.
Kontrak sang gelandang di Mollineux habis di tahun 2024 mendatang, dan jika mereka gagal memperbaharui kontraknya, Neves akan pergi secara cuma-cuma di tahun depan.
Klasemen Premier League
(The Sun)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mungkinkah Dusan Vlahovic akan Berlabuh ke Newcastle?
Liga Inggris 12 April 2023, 22:00
-
Tekad Bulat Marcel Sabitzer untuk Gabung MU: Siap Bersaing dengan Siapa-pun!
Liga Inggris 12 April 2023, 21:24
-
Kontraknya Kian Menipis di MU, David De Gea: Udah Entaran Aja Bahas Itu!
Liga Inggris 12 April 2023, 21:06
-
Liverpool Mundur, Manchester United Bakal Gaspol untuk Jude Bellingham
Liga Inggris 12 April 2023, 20:55
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR