Mantan pelatih Liverpool itu mewaspadai mentalitas juara The Red Devils. Benitez juga meyakini jalannya laga ini akan sulit. Namun, ia sangat optimis Chelsea bakal meraih hasil positif.
"Ini akan selalu menjadi laga yang sulit. Mereka tim yang berpengalaman dan sangat kompetitif. Bermain melawan tim seperti United, anda tahu apapun bisa terjadi, anda bisa menang atau kalah," ungkap Benitez di situs resmi klub.
"Tetapi kami memiliki kualitas, dan jika kami bisa bermain secara kolektif, kami yakin bisa menang lawan United serta mencapai partai final." tutup Benitez.
Ambisi kedua tim sama-sama berimbang, Manchester United berhasrat kembali di jalur kemenangan (pasca kalah dari Real Madrid), dan Chelsea bertekad meraih gelar di musim ini. (cfc/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Piala FA: United vs Chelsea
Liga Inggris 10 Maret 2013, 12:00
-
Preview: United vs Chelsea, Momen Kebangkitan
Liga Inggris 10 Maret 2013, 11:00
-
David Luiz: Manchester United Tim Yang Tangguh
Liga Inggris 10 Maret 2013, 09:30
-
Karanka: Mourinho Hanya Pikirkan Madrid
Liga Spanyol 10 Maret 2013, 07:00
-
Benitez: Chelsea Bisa Menang Lawan MU
Liga Inggris 10 Maret 2013, 06:00
LATEST UPDATE
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR