Chelsea selama ini selalu disebut tidak akan mempertahankan jasa Benitez. Mereka sudah bergerak mencari pelatih baru pada diri Jose Mourinho dan Manuel Pellegrini untuk musim depan.
Benitez nampaknya tak terlalu terpengaruh dengan segala rumor tersebut. Ia merasa yakin akan mendapat tawaran melatih lagi, entah bersama Chelsea atau tidak.
"Ya, saya yakin akan melatih musim depan. Seratus persen yakin. Kontrak saya bersama Chelsea akan berakhir pada akhir musim, dan jika saya bilang 'mungkin diperpanjang', orang akan mengartikan lain. Saya tak mau menciptakan situasi buruk," jelasnya.
Benitez akan memimpin Chelsea menghadapi bekas klubnya, Liverpool malam ini. [initial]
Lampard Puji Kehebatan Mourinho (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benitez Yakin Tak Akan Menganggur Musim Depan
Liga Inggris 21 April 2013, 19:00
-
Lampard Puji Kehebatan Mourinho
Liga Champions 21 April 2013, 17:45
-
Torres: Liverpool Bagian Fundamental dalam Hidup Saya
Liga Inggris 21 April 2013, 16:20
-
Preview: Liverpool vs Chelsea, Torres Dalam Sorotan
Liga Inggris 21 April 2013, 13:15
-
Terry: Bersama Chelsea, Mourinho Yang Terbaik
Liga Inggris 21 April 2013, 08:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR