Bola.net - - Pemain anyar Manchester City, Bernardo Silva baru-baru ini mengungkapkan alasan kepindahannya ke Manchester City. Silva mengaku kehadiran sosok Josep Guardiola di Manchester City membuat ia tidak mampu berkata tidak pada pinangan The Citizens tersebut.
Bernardo Silva merupakan pemain pertama yang bergabung ke Manchester City pada musim panas ini. Ia dibeli dari AS Monaco dengan nilai transfer mencapai 43 juta Pounds.
Kepindahan SIlva ke Etihad Stadium ini bisa dikatakan cukup mengejutkan. Pasalnya tidak banyak kabar beredar mengenai ketertarikan Manchester City padanya sebelum transfer itu diresmikan.
Josep Guardiola
Pemain 23 tahun tersebut menyebut bahwa kepindahan kilatnya ke Manchester City karena ia mendapat bujukan dari Josep Guardiola. "Ketika anda memiliki kesempatan untuk bermain di bawah Josep Guardiola, maka anda tidak akan bisa mengatakan tidak," buka Silva kepada Sky Sports.
"Selain itu, saya pindah ke klub ini karena kualitas pemain yang dimiliki Manchester City. Saya rasa saya tidak bisa menolak kesempatan untuk bermain dengan pemain-pemain top seperti David Silva, Kevin De Bruyne, Sergio Aguero dan semua pemain mereka."
"Saya tidak bisa mengatakan tidak untuk dilatih Guardiola dan belajar dari pemain-pamain terbaik. Dalam waktu singkat saya sudah belajar banyak hal, dan saya harap saya bisa belajar lebih banyak lagi nanti." tandas pemain Timnas Portugal tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Bruyne Usai Bantai Liverpool: Konsentrasi Jadi Kunci
Liga Inggris 9 September 2017, 23:50
-
Klopp: Mane Tak Layak Dapat Kartu Merah
Liga Inggris 9 September 2017, 23:10
-
Neville Anggap Mane Tak Pantas Dapat Kartu Merah
Liga Inggris 9 September 2017, 23:01
-
Guardiola Emoh Komentari Kartu Merah Sadio Mane
Liga Inggris 9 September 2017, 22:50
-
Guardiola Akui Kartu Merah Mane Bikin Lebih Mudah Kalahkan Liverpool
Liga Inggris 9 September 2017, 21:46
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR