
Bola.net - Ada kabar baik bagi Barcelona. Ousmane Dembele dilaporkan akan bertahan di Camp Nou pada musim depan.
Masa depan Dembele memang menuai banyak spekulasi. Ini disebabkan kontraknya di musim panas nanti.
Barcelona sudah mencoba untuk mempertahankan sang pemain. Namun sejauh ini Dembele memberikan respon yang kurang baik atas tawaran Barcelona itu.
Dilansir Sport, Barcelona mendapatkan angin segar untuk mempertahankan Dembele. Karena sang bek bersedia bertahan di Camp Nou.
Simak situasi transfer Dembele di bawah ini.
Siap Bertahan
Menurut laporan itu, Dembele kini memilih untuk bertahan di Barcelona.
Xavi menjadi penyebab utama sang winger ingin bertahan. Ia merasa performanya berkembang dengan pesat selama ditangani Xavi.
Selain itu ia percaya Xavi akan membangun ulang Barcelona menjadi tim penantang gelar yang serius. Jadi ia yakin untuk bertahan di Camp Nou musim depan.
Siap Potong Gaji
Laporan itu juga mengklaim bahwa Dembele siap berkorban demi bertahan di Barcelona.
Barcelona memang tidak bsia menggaji sang winger terlalu tinggi. Karena keuangan mereka sedang seret.
Dembele awalnya enggan dipotong gajinya. Namun setelah negosiasi yang intens, ia akhirnya bersedia berkorban demi Barcelona.
Performa Impresif
Musim ini Dembele tampil sebanyak 28 kali untuk Barcelona.
Ia berhasil mempersembahkan dua gol dan 11 assist untuk tim yang bermarkas di Catalunya tersebut.
Klasemen La Liga
(Sport)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Coba Tikung MU untuk Transfer Frenkie De Jong
Liga Inggris 29 April 2022, 19:00
-
Bagaimana Kariernya? 6 Pemain yang Gabung Barcelona Bareng Dani Alves
Editorial 29 April 2022, 13:33
-
Berubah Pikiran, Ousmane Dembele Pilih Bertahan di Barcelona?
Liga Inggris 29 April 2022, 06:29
-
Pernah Jadi Korban Presiden Barcelona, Koeman Harap Xavi Tidak Bernasib Sama
Liga Spanyol 29 April 2022, 05:30
-
Nambah Lagi! Bayern Saingi MU Dalam Perburuan Frenkie De Jong
Bundesliga 29 April 2022, 05:29
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR