
Jika dibandingkan dengan Liverpool, para pemain MU memang punya keunggulan fisik yakni postur tubuh yang lebih tinggi. Setidaknya ada tiga nama pemain yang bisa jadi andalan MU, Paul Pogba [191 cm], Marouane Fellaini [194 cm] dan Zlatan Ibrahimovic [195 cm].
"Kami memiliki banyak pemain dengan postur yang tinggi dalam kotak penalti dan kami harus memanfaatkan hal ini," pinta Blind.
Bagi pemain asal Belanda, keunggulan seperti ini sangat penting terutama untuk memanfaatkan bola mati. Jika permainan sedang buntu, maka tidak ada salahnya untuk memakai jalan ini untuk mencetak gol.
"Mereka bisa menentukan dengan detail-detail kecil dalam permainan. Eksekusi bola mati adalah salah satu caranya dan itu akan menjadi kesempatan yang baik bagi kita untuk mencetak gol," sambungnya.
Pemain asal Belanda selama ini menjadi andalan Mourinho untuk melepas umpan panjang langsung ke depan, ditujukan pada Ibra yang punya postur tinggi. Selain itu, Blind juga kerap menjadi eksekutor sepak pojok MU. [initial]
Baca Ini Juga:
- MU Resmi Perpanjang Kontrak Kiper Cadangannya
- Tottenham Incar Adik Kandung Romelu Lukaku
- Sadio Mane Merasa Benar Tolak MU dan Gabung Liverpool
- Klopp Akan Hindari Permainan Fisik Pemain MU
- Sanjungan Alonso Untuk Henderson
- Chelsea dan Liverpool Berebut Dapatkan Neves
- Griezmann Akan Singkirkan Rooney dari MU?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ince: Skuat MU Masih Terasa Seperti Skuat Milik Van Gaal
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 23:47
-
Pogba Minta Waktu Adaptasi di MU
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 23:35
-
Kisah Ferguson Coba Minta Howard Webb Tunda Laga MU
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 23:09
-
Emre Can: Menghadapi MU adalah Impian!
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 22:58
-
Ince Sebut Liverpool Bisa Ikuti Jejak MU Menangi Trofi EPL
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 21:06
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR