Bola.net - - Manajer Liverpool, Jurgen Klopp mengaku sulit menjelaskan mengapa timnya bisa sampai kemasukan tiga gol dalam rentang waktu hanya lima menit di markas Arsenal.
The Reds sejatinya unggul dua gol lebih dulu lewat Philippe Coutinho dan Mohamed Salah. Namun Arsenal sukses membalikkan keadaan berkat tiga gol dalam waktu lima menit, masing-masing lewat Alexis Sanchez, Granit Xhaka dan Mesut Ozil.
Liverpool mendapat satu poin dari laga ini usai Roberto Firmino menyamakan kedudukan. Klopp pun menyebut lima menit dari tiga gol Arsenal sangat menentukan.
"Kami bermain 94 menit dan lima menit itu sangat menentukan malam ini dan sulit untuk dijelaskan, tapi bagus sebagai pelajaran karena kami harus bereaksi dengan cara berbeda," ujar Klopp di laman resmi klub.
"Kami memberi mereka kesempatan, kai membukakan pintu untuk mereka dalam lima menit ini dan mereka, dengan segala hormat, mengambil kesempatan itu," lanjutnya.
"Dan kemudian di laga aneh ini, semua orang mungkin pertama berpikir, 'ini malamnya Liverpool' dan kemudian setelah lima menit itu semuanya berpikir, 'sekarang ini adalah malamnya Arsenal'," tambahnya.
Hasil imbang ini membuat kedua tim tetap tak bergerak di tabel klasemen. Liverpool menempati peringkat empat dengan koleksi 35 poin, unggul satu angka dari Arsenal yang berada satu trip di bawahnya.
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hamann: Liverpool Tidak Akan Belanja Januari Nanti
Liga Inggris 23 Desember 2017, 22:10
-
Iwobi: Arsenal Kendor Di Babak Pertama
Liga Inggris 23 Desember 2017, 21:30
-
Comeback Lawan Liverpool, Iwobi: Terima Kasih Gooners!
Liga Inggris 23 Desember 2017, 21:10
-
Atasi Krisis Liverpool, Klopp Diminta Belajar ke Guardiola
Liga Inggris 23 Desember 2017, 20:30
-
Imbang Lawan Arsenal, Klavan Kecewa
Liga Inggris 23 Desember 2017, 19:15
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR