Melawan Newcastle, Borini mencetak gol di menit ke 84 dan memastikan kemenangan pertama bagi Gustavo Poyet sejak menangani The Black Cat.
Gol tersebut membuat Borini tak sabar untuk kembali ke Liverpool. Pemain asal Italia tersebut memang milik The Reds. Namun ia dipinjamkan ke Sunderland setelah cedera menyerangnya pada musim lalu dan tak mampu memberikan kontribusi maksimal bagi Liverpool.
"Telah ada revolusi skuad di Liverpool, tetapi hal terburuk bagi saya adalah cedera ketika di awal musim lalu," kata pemain 22 tahun itu.
"Saya tetap menjadi pemain Liverpool, saya dipinjamkan karena tidak ada tempat untuk saya. Dan setelah satu tahun cedera, yang saya butuhkan adalah mengembalikan kepercayaan diri saya kembali. Jiwa saya masih untuk Liverpool," beber Borini. [initial]
(mtr/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Borini: Jiwa Saya Masih Untuk Liverpool
Liga Inggris 29 Oktober 2013, 02:26
-
Detail Jersey:Newcastle United Ketiga 2013-14
Open Play 24 Oktober 2013, 17:35
-
ANALISIS: Newcastle 2-2 Liverpool, The Reds Buang-buang Peluang
Editorial 20 Oktober 2013, 11:44
-
Review: Gol Ke-100 Gerrard Tak Bawa Kemenangan
Liga Inggris 19 Oktober 2013, 20:47
-
Preview: Newcastle vs Liverpool, Remy vs SAS
Liga Inggris 18 Oktober 2013, 10:01
LATEST UPDATE
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR