Bola.net - - Slaven Bilic 'tak ingin bersembunyi' usai West Ham dikalahkan 0-3 oleh Brighton di kandang sendiri semalam.
Usai memulai Premier League dengan tiga kekalahan beruntun, West Ham kalah sekali dari lima pertandingan dan hal ini sepertinya mulai melepas beban dari pria Kroasia.
Namun demikian, Brighton, yang sebelumnya tak pernah menang di kandang lawan musim ini, memberikan Hammers kekalahan kandang terbesar dari tim promosi sejak tahun 1931.
West Ham kini bisa menutup pekan ini dengan berada di zona degradasi dan menghadapi Crystal Palace dalam situasi sulit di derby London pekan depan, usai bertandang ke Tottenham di Piala Liga.
Bilic kemudian mengatakan di Sky Sports: "Manajemen akan melakukan apa yang harus dilakukan. Itu keputusan mereka. Kami sudah pernah ada di situasi yang sama sebelumnya dan kami akan keluar."
Slaven Bilic
"Sebagai seorang manajer, anda akan mendapat kredit dan anda juga harus bertanggung jawab penuh. Saya tak ingin sembunyi. Saya tak khawatir akan dipecat. Saya melakukan yang terbaik.
"Lawan bertahan dengan sangat baik dan di akhir babak pertama kami kemasukan gol karena skill yang mereka tunjukkan. Sulit bagi saya untuk mengatakan sesuatu yang cerdas saat ini, terlepas dari fakta ini amat mengecewakan."
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ozil Tak Senang Namanya Dikaitkan Dengan MU
Liga Inggris 21 Oktober 2017, 23:47
-
Hasil Pertandingan Manchester City vs Burnley: Skor 3-0
Liga Inggris 21 Oktober 2017, 23:01
-
Hasil Pertandingan Huddersfield vs Manchester United: 2-1
Liga Inggris 21 Oktober 2017, 23:00
-
Alasan Kenapa Ozil Belum Setujui Kontrak Baru di Arsenal
Liga Inggris 21 Oktober 2017, 23:00
-
Menang Susah Payah, Conte Puji Semangat Chelsea
Liga Inggris 21 Oktober 2017, 21:51
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR