Bola.net - - Mantan kiper Manchester United, Mark Bosnich percaya bahwa Chelsea telah melakukan kesalahan dengan melepas Nemanja Matic ke MU. Bosnich menilai Matic bisa menjadi pemain kunci MU untuk mendapatkan gelar juara, sehingga transfer itu akan merugikan Chelsea.
Kemarin (31/7), Manchester United resmi mengumumkan pembelian ketiga mereka di musim panas ini. Mereka berhasil mendatangkan Nemanja Matic dari Chelsea dengan mahar 40 Juta Pounds.
Matic sendiri dikenal sebagai salah satu pemain penting Chelsea selama dua tahun terakhir. Ia menjadi salah satu langganan starter saat Chelsea menjuarai EPL musim lalu.
Nemanja Matic
Bosnich sendiri percaya bahwa Chelsea salah melepas Matic ke rival mereka. "Saya tidak akan mengatakan transfer itu gila, namun ada resiko yang besar harus ditanggung Chelsea, dan kita sudah pernah melihat hal itu sebelumnya," buka Bosnich kepada Talk Sport.
"Jauh sebelumnya, kita bisa lihat saat Eric Cantona dijual Leeds United ke Manchester United. Transfer itu membuat United menjadi juara Premier League."
"Dia [Matic] memiliki karir yang bagus di Chelsea dan tentu saja Chelsea akan memiliki penggantinya. Mereka juga berhasil mendapatkan harga yang bagus untuknya dan mereka hanya bisa mengucapkan semoga beruntung padanya." tutup mantan kiper Chelsea tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kesuksesan MU Boyong Matic Dipuji Gelandang Swansea
Liga Inggris 1 Agustus 2017, 23:27
-
Chelsea Dinilai Keliru Melepas Matic
Liga Inggris 1 Agustus 2017, 22:42
-
Demi Paksakan Transfernya, Costa Akan Lakukan Aksi Mogok Main
Liga Inggris 1 Agustus 2017, 20:29
-
Arsenal Tak Masuk Hitungan Calon Juara Owen Musim Depan
Liga Inggris 1 Agustus 2017, 19:44
-
Sanches Tolak Chelsea karena Faktor Bakayoko
Liga Inggris 1 Agustus 2017, 16:08
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR