
Seperti diketahui, laga antara tuan rumah Manchester United melawan Bournemouth di pekan terakhir harus ditunda. Hal ini adalah karena adanya ancaman bom setelah ada paket mencurigakan yang ada di stadion yang berisi bom.
Para pemain kedua tim yang tengah melakukan pemanasan di lapangan pun segera dievakuasi dan juga suporter kedua tim. Meski tertunda, Howe memuji cara tuan rumah menangani insiden tersebut.
"Para pemain tengah melakukan pemanasan seperti biasa dan segalanya baik. Kemudian mereka datang dan kami sedikit tak yakin dengan apa yang terjadi waktu itu," ungkapnya.
"Yang kami dengar adalah bahwa ada paket yang mencurigakan dan akan membuat pertandingan ditunda selama 45 menit, sehingga kami siap untuk itu. Namun sangat cepat untuk tahu bahwa pertandingan tak akan dilaksanakan," sambungnya.
"Manchester United memperlakukan kami dengan sangat baik. Mereka menempatkan kami di area yang bagus dan kami mampu bersantai dan melihat apa yang terjadi selanjutnya," tandasnya.
Pihak kepolisian setempat pun akhirnya mengonfirmasi bahwa paket yang berada di stadion pada laga Manchester United melawan Bournemouth bukanlah paket yang berisi bom.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Tertarik Datangkan William Carvalho dan Joao Mario
Liga Inggris 16 Mei 2016, 23:51
-
Setelah Sanches, MU Terancam Kehilangan Target Joao Mario
Liga Inggris 16 Mei 2016, 20:31
-
MU Terancam Tanpa Schneiderlin dan Rojo di Final FA Cup
Liga Inggris 16 Mei 2016, 20:17
-
Hodgson: Rashford Pantas Dipilih
Piala Eropa 16 Mei 2016, 18:47
-
Diduga Ada Bom di Old Trafford, Mata: Kami Semua Shock
Liga Inggris 16 Mei 2016, 18:32
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR