Dua pemain di atas sudah tidak dimasukkan dalam skuat MU ketika akan menjalani pertandingan menghadapi Bournemouth kemarin yang dibatalkan karena Old Trafford yang tak kondusif dengan temuan sebungkus paket mencurigakan. Rojo mengalami cedera saat latihan sementara Schneiderlin sedang sakit.
Rojo dan Schneiderlin dipercaya akan tetap absen ketika MU menjalani laga tunda menghadapi The Cherries. Dan, mereka pastinya membutuhkan waktu untuk mengembalikan kebugaran agar bisa bermain lawan Crystal Palace pada laga final FA Cup di Wembley.
Musim ini bukan musim yang bagus untuk Rojo karena ia mengalami cedera bahu selama beberapa bulan musim ini. Sementara itu, Schneiderlin belum bisa bermain konsisten di bawah asuhan Louis van Gaal. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Tertarik Datangkan William Carvalho dan Joao Mario
Liga Inggris 16 Mei 2016, 23:51 -
Setelah Sanches, MU Terancam Kehilangan Target Joao Mario
Liga Inggris 16 Mei 2016, 20:31 -
MU Terancam Tanpa Schneiderlin dan Rojo di Final FA Cup
Liga Inggris 16 Mei 2016, 20:17 -
Hodgson: Rashford Pantas Dipilih
Piala Eropa 16 Mei 2016, 18:47 -
Diduga Ada Bom di Old Trafford, Mata: Kami Semua Shock
Liga Inggris 16 Mei 2016, 18:32
LATEST UPDATE
-
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR