Raihan tujuh poin dari tiga pertandingan, melawan West Brom, Newcastle, dan Chelsea, jelas menjadi catatan yang cukup fantastis bagi tim seperti Reading.
Tak ayal jika pelatih McDermott, yang merupakan otak di balik kesuksesan The Royals, menyabet gelar pelatih terbaik Premier League edisi bulan Januari.
Kesuksesan McDermott dan Adam Le Fondre jelas membuat pihak tim sangat gembira. Pasalnya, mereka sukses menjadi tim kedua setelah Tottenham Hotspurs yang sukses menyabet dobel di kategori pelatih dan pemain terbaik Premier League setiap bulannya.
"Kami menjadi yang sukses melakukan dobel semenjak Scott Parker dan Harry Redknapp mendapatkan trofi tersebut bersama Spurs pada November 2011," bunyi pernyataan Reading pada situs resmi klub.
Bahkan pihak manajemen pun memberikan selamat serta ucapan terima kasih atas usaha keras sang pelatih beserta seluruh punggawa Reading atas kerja keras mereka selama gelaran liga Inggris musim ini. (sun/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Akhirnya Tawarkan Kontrak Baru Untuk Lampard
Liga Inggris 7 Februari 2013, 21:05
-
Brian McDermott Pelatih Terbaik Premier League Januari
Liga Inggris 7 Februari 2013, 20:02
-
Chelsea Pastikan Kunjungi Indonesia Tahun Ini
Bola Indonesia 7 Februari 2013, 19:45
-
Le Fondre Pemain Terbaik Premier League Edisi Januari
Liga Inggris 7 Februari 2013, 19:36
-
Dibidik Chelsea, Paulinho Siap ke Eropa
Liga Inggris 7 Februari 2013, 15:36
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR