Hubungan tim dokter Chelsea dengan Mourinho saat ini tengah merenggang. Sebab, manajer asal Portugal itu mengkritik tindakan Eva Carneiro dan Jon Fearn yang masuk lapangan dan merawat Eden Hazard yang cedera di babak kedua laga kontra Swansea City akhir pekan kemarin.
Mourinho pun diberitakan menyebut tim dokter itu tak paham sepakbola. Akan tetapi, pembelaan kemudian datang dari Brukner. Ia mengatakan bahwa jika memang ingin mengkritik seseorang, maka Mourinho sebaiknya mengkritik Hazard saja, bukannya Carneiro dan rekannya.
"Mungkin ia harusnya mengkritik pemainnya sendiri karena terus berbaring di atas lapangan ketimbang mengkritik tim medisnya," ketus Brukner seperti dilansir Liverpool Echo.
"Para staf medis itu hanya melaksanakan tugas merespon instruksi wasit untuk datang dan merawat sang pemain. Jadi keputusan untuk mengkritik tim medis secara terbuka seperti yang ia lakukan adalah tindakan yang mengerikan," cetusnya. [initial]
Baca Juga:
- Banjir Dukungan Pasca Kritik Mourinho, Dokter Cantik Chelsea Berterima Kasih
- Bikin Marah Mourinho, Dokter Chelsea Terancam Digusur
- Bersetru dengan Mou, Fans Ingin Wenger Rekrut Eva Carneiro
- Gary Lineker Ingin Melamar Jadi Dokter Tim Chelsea
- Dokter Cantik Kerap Dilecehkan, Chelsea Tak Terima
- Dokter FIFA Puji Keputusan Chelsea Soal Cedera Courtois
- Basah-basahan, Dokter Cantik Ini Sebut Ivanovic Ayam
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pesaing Juara City Bukan Hanya Chelsea
Liga Inggris 13 Agustus 2015, 23:55
-
Lawan Chelsea, Aguero Belum Pasti Inti
Liga Inggris 13 Agustus 2015, 23:50
-
Lehmann: Arsenal Butuh Cech Untuk Bisa Jadi Juara
Liga Inggris 13 Agustus 2015, 23:04
-
Everton Kukuh Tak Akan Lepas John Stones ke Chelsea
Liga Inggris 13 Agustus 2015, 20:19
-
Everton Resmi Dapatkan Holgate, John Stone ke Chelsea?
Liga Inggris 13 Agustus 2015, 18:27
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR