
Saat ini, durasi kontrak Villa di Nou Camp hanya tersisa satu tahun, dan diyakini bakal terdepak dari skuad Blaugrana. Situasi tersebut muncul, menyusul kedatangan Neymar dalam persaingan barisan penyerang musim depan.
Spurs sendiri selalu disebut dalam persaingan sang striker, bersama sejumlah klub lain seperti Fiorentina dan Liverpool. Namun kubu London dinilai berada di posisi terdepan, setelah AVB melakukan kontak dengan Villa.
Manajer muda asal Portugal itu pertama kali bertemu Villa pada bulan Februari, diikuti dengan sejumlah hubungan via telepon. Hal itu dianggap sebagai langkah terakhir untuk membujuk sang pemain, agar bersedia meninggalkan Barca.
Kepercayaan diri AVB pun meningkat setelah merasa cukup berusaha untuk mendapatkan targetnya. Bandrol yang ditawarkan kabarnya sekitar £12 juta, di mana Villa diharapkan segera memberikan keputusan final pada pekan ini. [initial] (mtr/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bujuk David Villa, AVB Lakukan Negosiasi via Telepon
Liga Inggris 2 Juli 2013, 13:45
-
Liga Spanyol 1 Juli 2013, 00:00

-
Villa Tak Terobsesi Jadi Top Skor Piala Konfederasi
Piala Dunia 24 Juni 2013, 12:40
-
Agen: Serie A atau EPL Tak Masalah Bagi David Villa
Liga Spanyol 23 Juni 2013, 15:30
-
Data dan Fakta Piala Konfederasi: Nigeria vs Spanyol
Piala Dunia 23 Juni 2013, 10:30
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR