
Bola.net - Sebuah saran diberikan Jose Enrique kepada Liverpool. Mantan bek The Reds itu meminta Jurgen Klopp untuk merekrut striker Real Sociedad Alexander Isak.
Isak tampil mengesankan untuk Real Sociedad pada musim lalu. Pemain berusia 21 tahun mampu mencetak 21 gol untuk klub Spanyol tersebut.
Berkat penampilan cemerlangnya, Isak memperkuat Swedia di Euro 2020. Sayangnya, dia tidak mampu membawa timnya melaju ke babak perempat final.
Liverpool harus memperkuat lini depannya pada bursa transfer musim panas ini. Pasalnya, masa depan Divock Origi, Takumi Minamino dan Xherdan Shaqiri tidak jelas.
Pemain Bagus
Enrique menilai Isak sebagai pemain yang bagus. Karena itu, dia sangat ingin melihat sang striker bermain untuk Liverpool.
“Saya akan senang melihatnya di Anfield,” tulis Enrique di kolom komentar postingan Instagram Liverpool Goals.
“Pemain yang sangat bagus dan saya yakin dia akan menjadi pemain kelas dunia.”
Harga Mahal
Isak sendiri saat ini masih terikat kontrak dengan Sociedad sampai tahun 2024.
Isak dikabarkan memiliki klausul pelepasan sebesar 60 juta pounds.
Sumber: Tribuna
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joss! Liverpool Punya Calon Bek Kelas Dunia Dalam Diri Konate
Liga Inggris 1 Juli 2021, 23:56
-
Liverpool dan MU Temui Jalan Terjal Dalam Peburuan Coman
Bundesliga 1 Juli 2021, 19:37
-
Cabut dari Anfield, Ozan Kabak Tulis Pesan Menyentuh untuk Liverpool
Liga Inggris 1 Juli 2021, 02:31
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR