Bola.net - - Mantan pemain , Sol Campbell, percaya bahwa Alexis Sanchez tidak akan membela tim Premier League lainnya, andai ia nantinya memang akan pergi dari Emirates.
Kontrak Sanchez di klub London Utara kini hanya tersisa 18 bulan dan ia masih belum juga mencapai kata sepakat dengan Arsenal terkait kontrak baru, memancing berbagai media untuk membuat spekulasi mengenai masa depannya.
Sanchez bahkan sempat dikaitkan dengan rumor kepindahan ke rival Arsenal, Chelsea dan Tottenham.
Namun terkait itu, Campbell mengatakan di Metro: "Dia tidak akan melakukannya. Itu akan menyedihkan. Untuknya itu akan menyedihkan, karena dia mendapatkan sambutan luar biasa di sini. Dia sudah jadi kekuatan yang luar biasa dan Arsenal harus menyadari itu."
"Jika dia pergi, fans akan sakit hati, karena dia seperti pemain lama. Dia hanya ingin bermain di level tertinggi dan terus memberikan 100 persen setiap dia bermain."
"Dia bahkan tidak ingin meninggalkan lapangan dan itu adalah sikap yang bagus, anda harus terus mempertahankan hal semacam itu. Lupakan skill-nya, lihat sikapnya."
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Courtois Mulai Ambil Ancang-ancang Pindah ke Madrid
Liga Inggris 20 Januari 2017, 17:45
-
Chelsea Minta 12 Juta Pounds untuk Begovic
Liga Inggris 20 Januari 2017, 15:40
-
Bournemouth Kembali Lamar John Terry di Akhir Musim
Liga Inggris 20 Januari 2017, 15:30
-
Carragher Khawatir Costa Tergoda Tiongkok
Liga Inggris 20 Januari 2017, 14:55
-
Merson Sebut Hull City Sebagai Lawan Mudah Chelsea
Liga Inggris 20 Januari 2017, 14:15
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR