Bola.net - - Gelandang Liverpool, Emre Can memberikan pujian atas performa yang ditunjukkan James Milner saat bermain melawan Manchester City.
Untuk kesekian kalinya musim ini, Milner kembali dimainkan sebagai bek kiri di formasi 4-3-3 Liverpool saat melawan Manchester City. Milner pun dinilai tampil lugas dan mampu menghentikan ancaman dari Raheem Sterling yang ada di area pertahanannya.
Bukan hanya mampu tampil apik mematikan pergerakan Sterling di sisi kanan penyerangan City, Milner juga mampu mencetak satu gol lewat titik penalti. Apa yang ditunjukkan Milner itu membuat Can terkesan.
"Saya tak pernah melihat pemain seperti Milner yang mencetak gol penalti. Dia luar biasa dalam sesi latihan, setiap bola sulit bila itu di sudut dan Milner menembak penalti dengan sangat baik," ujarnya.
"Dalam pertandingan, dia bermain dengan sangat baik, dan itu bukan pertandingan yang mudah baginya melawan Raheem Sterling," sambungnya.
"Sterling cepat dan itu sangat sulit untuk bermain melawannya. Saya sangat senang bahwa Milner mencetak gol lagi," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Stones Akan Terapkan Pelajaran dari Guardiola untuk Inggris
Piala Dunia 21 Maret 2017, 23:33
-
Stones Bicara Persamaan Guardiola dan Southgate
Liga Inggris 21 Maret 2017, 17:06
-
Marcus Rashford Akui Dibujuk Jadi Fans Manchester City
Liga Inggris 21 Maret 2017, 15:06
-
Lallana Bicara Tentang Kegagalan Cetak Gol dan Permohonan Maaf
Liga Inggris 21 Maret 2017, 14:25
-
Can: James Milner Luar Biasa Lawan Manchester City
Liga Inggris 21 Maret 2017, 14:05
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR