MU terakhir kali menjadi juara pada tahun 2013 ketika masih ditangani Sir Alex Ferguson. Meskipun beberapa kali ganti pelatih, klub bermarkas di Old Trafford tersebut tak mampu mengulangi kesuksesan Ferguson.
Pada awal musim ini, Mourinho ditunjuk sebagai bos pasukan Setan Merah. Namun demikian, MU saat ini juga belum mampu memuncaki klasemen sementara dan masih tertinggal di peringkat enam.
Hal ini tak membuat mantan penyerang MU, Cantona, pesimis. Menurutnya Mourinho akan mampu mengantarkan timnya meraih gelar juara.
"Ini baru bermulaan. Manchester United masih bisa menjadi juara. Jose Mourinho adalah pelatih sukses bersama klub yang sukses yang tahun ini punya pemain sukses," kata Cantona pada Publico.
"Tapi kejuaraan ini sangat sulit, penuh dengan tim dan pelatih hebat seperti Pep Guardiola," imbuhnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lingard pada Rashford: Saya Selalu di Belakangmu!
Liga Inggris 12 Oktober 2016, 23:28
-
Liga Champions 12 Oktober 2016, 23:21

-
Juve Siap Bertarung dengan Inter Demi Darmian
Liga Italia 12 Oktober 2016, 21:56
-
Cantona Yakin Mourinho Mampu Bawa MU Juara Musim Ini
Liga Inggris 12 Oktober 2016, 21:39
-
Barcelona Pertimbangkan Boyong Darmian
Liga Spanyol 12 Oktober 2016, 19:53
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR