Pada laga tersebut, The Reds sukses meraih kemenangan tipis dengan skor 1-0. Hasil ini juga merupakan kemenangan pertama pelatih baru Jurgen Klopp dalam empat laganya bersama The Reds.
"Anda tak bisa mengharapkan pemain yang baru ke liga ini bisa menjadi bintang, tapi baginya itu adalah tanda, bahwa malam ini ada pemain (bintang) di sana. Malam ini dia memberikan tanda dan ini adalah awal baginya. Dia adalah pemain yang menonjol di lapangan. Semuanya datang melalui dia," ujarnya.
"Firmino bermain sangat baik malam ini dan menunjukkan sekilas apa yang akan dia lakukan, beberapa sentuhan kelas atas. Dia bermain di Bundesliga dan Klopp tahu apa yang bisa dilakukan olehnya, itu akan menjadi bantuan besar baginya," tandasnya.
Sebagai informasi, di babak selanjutnya perempat final Capital One Cup, Liverpool akan menghadapi Southampton.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sturridge Terus Cedera, Ini Kata Klopp
Liga Inggris 29 Oktober 2015, 17:41
-
Data dan Fakta Premier League: Chelsea vs Liverpool
Liga Inggris 29 Oktober 2015, 16:16
-
Prediksi Chelsea vs Liverpool 31 Oktober 2015
Liga Inggris 29 Oktober 2015, 16:15
-
'Premier League Akan Membosankan Tanpa Mourinho'
Liga Inggris 29 Oktober 2015, 15:44
-
Inilah Pemain-pemain Terbaik Versi Gerard Houllier
Liga Inggris 29 Oktober 2015, 15:27
LATEST UPDATE
-
Rencana B Juventus Bikin Kaget, Nama Anak Legenda Milan Masuk Daftar Belanja
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:39
-
Lewati 3 Bulan Berat, Vinicius Akhiri Puasa Gol di Final Supercopa de Espana!
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 07:00
-
Inter Milan Siap Bajak Dusan Vlahovic dari Juventus, AC Milan Terancam Kena Tikung!
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:00
-
Vinicius Ditarik Keluar di Final Supercopa, Xabi Alonso Beri Penjelasan
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 06:53
-
Bukan Hanya Masalah Mental, Ini Peringatan Fletcher untuk Calon Pelatih Baru MU
Liga Inggris 12 Januari 2026, 06:15
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:36
-
Rapor Pemain Man United vs Brighton: Tetap Kalah Meski Main 4 Bek Plus Kobbie Mainoo
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:30
-
Jadwal Drawing Putaran Keempat Piala FA 2025/2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:17
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR