Di pertandingan yang dilangsungkan di Vicarage Road tersebut, Sakho tampil sebagai starter. Laga itu adalah laga perdananya setelah ia mengalami cedera lutut kala Liverpool bersua Crystal Palace sebelum jeda internasional lalu.
Sakho sendiri diperkirakan belum sepenuhnya fit untuk kembali tampil selama 90 menit. Namun ia terpaksa dimainkan karena Dejan Lovren tumbang akibat cedera lutut di laga kontra West Brom.
Sakho sendiri bermain buruk di laga tersebut, jauh dari apa yang biasanya ia tampilkan bagi The Reds. Ia pun gagal membendung Odion Ighalo mencetak dua gol bagi Watford. Carragher pun menyebut laga itu menjadi laga terburuk yang mungkin pernah dialami Sakho di sepanjang karirnya.
We've all had nightmare games but this must be at the top of Sakho's list!!!
— Jamie Carragher (@Carra23) December 20, 2015
"Kita semua pernah mengalami laga yang menjadi mimpi buruk tapi laga yang satu ini pasti masuk daftar laga mimpi buruk teratas yang pernah dialami Sakho!" Kicau Carragher via akun Twitter-nya. [initial]
Baca Juga:
- Bogdan Akui Bertanggung Jawab Atas Gol Pertama Watford
- Krisis Kiper, Ini Lima Kiper Yang Bisa Dibeli Klopp Januari Nanti
- Liverpool Ikut Gabung Perburuan Caceres
- Skrtel Cedera, Liverpool Dipastikan Alami Krisis Bek
- Dihajar Watford, Liverpool Berharap Bisa Bangkit Lawan Leicester
- Secara Jantan, Klopp Akui Watford Layak Menang
- Klopp Keluhkan Reaksi Buruk Liverpool Pada Gol Pertama Watford
- Klopp Anggap Gol Pertama Watford Tidak Sah
- Hasil Pertandingan Watford vs Liverpool: Skor 3-0
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carragher Sebut Watford Jadi Mimpi Buruk Sakho
Liga Inggris 21 Desember 2015, 19:15
-
Bogdan Siap Kerja Keras Agar Tak Ulang Kesalahan
Liga Inggris 21 Desember 2015, 18:50
-
Bogdan Akui Bertanggung Jawab Atas Gol Pertama Watford
Liga Inggris 21 Desember 2015, 18:17
-
Marc-Andre ter Stegen Kiper Idaman Klopp
Liga Spanyol 21 Desember 2015, 16:43
-
Krisis Kiper, Ini Lima Kiper Yang Bisa Dibeli Klopp Januari Nanti
Liga Inggris 21 Desember 2015, 16:20
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR